Rabu, 26 Januari 2011

ANIMALIA

LATIHAN SOAL KLASIFIKASI HEWAN
1. Kingdom hewan dinamakan ….
2. Animalia dibedakan menjadi 2 yaitu ……
3. Hewan vertebrata terdiri dari ….. kelas
4. Hewan yang termasuk kingdom Animalia adalah …
5. Hewan yang bertulang belakang disebut hewan …
6. Contoh hewan berpori adalah …
7. Hewan berpori bernapas menggunakan ….
8. Hewan Coelenterate mempunyai alat pernapasan yang belum sempurna, pengambilan oksigen dilakukan dengan cara …
9. Yang termasuk hewan echinodermata bisa bergerak bebas adalah …
10. Di dalam tubuh kita cacing bisa hidup parasit salah satunya adalah …
11. Cacing pipih yang terdapat pada usus babi adalah …
12. Taenia solium adalah cacing pita yang hidup parasit di dalam usus ….
13. Cacing pipih yang terdapat pada usus sapi adalah …
14. Kelompok annelida sebagai pengisap darah adalah …
15. Kelompok annelida yang bisa dijadikan bahan makanan adalah …
16. Perhatikan cirri-ciri di bawah ini :
1) bertubuh lunak
2) umumnya dilindungi cangkang keras yang terbuat dari zat kapur
3) mempunyai kelenjar yang menghasilkan lendir
Berdasarkan cirri-ciri di atas termasuk kelompok ……:
17. Kelompok molusca yang dijadikan bahan makanan, yaitu …
18. Ciri umum yang dimiliki hewan insecta , mempunyai tiga bagian pebnting yaitu …
19. Hewan yang berkaki delapan merupakan contoh hewan …..
20. Hewan yang bernapas dengan paru-paru buku adalah kelompok hewan …
21. Hewan vertebrata secara umum dibedakan menjadi 5 kelas. Kelompok hewan ini yang mempunyai suhu tubuh yang berubah ubah dan dipengaruhi suhu lingkungan , yang disebut dengan …
22. Hewan yang berkembangbiak dengan bertelur diluar tubuh induknya adalah …
23. Perhatikan ciri-ciri hewan berikut :
1) alat pernafasan à insang
2) alat bergerak à sirip
3) mempunyai gurat sisi untuk mengetahui tekanan air
Berdasarkan cirri-ciri di atas termasuk kelompok hewan :….
24. Untuk mengetahui tekanan air ikan mampu mengukur tekanan air yang disebut …
25. Ampibi berkembangbiak di luar tubuh yang disebut dengan …
26. Katak saat berada di air bernapas dengan …
27. Ampibi saat masih berudu bernapas dengan …
28. Reptilia dikelompokan menjadi 4 ordo yaitu …
29. Reptil (penyu) yang berkembangbiak dengan cara …
30. Burung mempunyai kantong udara yang berfungsi untuk …
31. Hewan yang mempunyai kelenjar mamae adalah kelompok hewan …
32. Mamalia yang hidup di air , contohnya
33. Semua hewan mamali berkembangbiak dengan cara beranak/melahirkan . Ada mamalia yang berkembangbiak dengan bertelur adalah …
34. Kunci determinasi digunakan untuk mempermudah …
35. Cirri –ciri hewan ampibi adalah …
36. Hewan berongga disebut …
37. Penyu memiliki alat pernapasan yang terletak di sebelah kloaka dinamakan …
38. Hewan vertebrata yang berkembangbiak dengan vivipar adalah….
39. Hewan mamalia yang bisa terbang contohnya ….
40.Kelompok mamalia yang berkantong adalah …

Virus, Monera ,Protista dan Fungi

Latihan soal !
1. Ilmu yang mempelajari pengelompokan makhluk hidup disebut ….
2. Whitaker mengelompokkan 5 Kingdom yaitu …
3. Virus HIV menyerang penyakit …
4. Bakteri yang hidup di usus besar pada manusia adalah …
5. Virus berasal dari bahasa latin yang berarti …
6. Rhizopoda bergerak dengan ….
7. Contoh hewan rhizopoda…
8. Mycobacterium tuberculosis penyebab penyakit………
9. Flagellata bergerak dengan ….
10. Contoh hewan flagellata…
11. Salmonella typhosa penyebab penyakit………
12. Ciliata bergerak dengan ….
13. Clostridium tetani penyebab penyakit………
14. Contoh hewan ciliata…
15. Bakteri termasuk kingdom Monera , di bawah ini bakteri yang menguntungkan untuk menyuburkan tanah .…
16. Bakteri yang hidup di tempat sampah, bangkai atau kotoran dinamakan bakteri ….
17. Tumbuhan yang mempunyai ciri-ciri tidak berklorofil, tersusun hifa, berkembangbiak dengan spora ,adalah …
18. Ditemukan organisme dengan ciri-ciri berikut :
1. Berklorofil 3. Punya pigmen
2. Berkoloni 4. Bersel satu
Ciri – ciri organisme di atas termasuk …
19. Rhizopus oryzae digunakan untuk pembuatan …….
20. Penicillium notatum ---- menghasilkan bahan …….
21. Alga yang digunakan untuk bahan makanan (bahan agar-agar) adalah …
22. Hewan rhizopoda yang berkembangbiak dengan kaki semu adalah …
23. Saccaromyces digunakan untuk pembuatan …….
24. Bakteri yang menyebabkan penyakit TBC adalah .
25. Manfaat ganggang biru yang digunakan sebagai bahan pupuk adalah ….
26. Jamur yang digunakan sebagai bahan makanan adalah …
27. Auricular volvaceae (jamur kuping) untuk …….
28. Jamur berkembangbiak dengan …
29. Pada tempe terdapat benang-benang halus yang disebut dengan ….
30. Plasmodium adalah hewan yang berkembangbiak dengan …
31. Volvariella volvaceae (jamur merang) untuk …….
32. Monera berasal dari kata moneres yang berarti ….
33. Tubuh virus terdiri dari asam inti atau ….
34. Penyakit Influenza disebabkan oleh ….
35. Contoh penyakit yang disebabkan oleh virus di leher (bawah telinga membengkak ) adalah …..
36. Protista adalah organisme eukariotik artinya memiliki ….
37. Bakteri berkembangbiak dengan cara …
38. Contoh hewan yang bergak menggunakan bulu cambuk/flagel adalah …
39. Amuba bergerak dengan ….
40. Bakteri Rhizobium radicicola hidup pada akar …
41. Fitoplankton yang hidup air sebenarnya adalah tumbuhan jenis …
42. Clamydomonas berkembangbiak dengan …..
43. Contoh penyakit yang disebabkan oleh virus adalah ….
44. Shigella disentriae penyebab penyakit………
45. Cabang-cabang hifa disebut ….

Ganggang dan Lumut

RINGKASAN MATERI

KINDOM PLANTAE

Ø Kingdom Plante meliputi berbagai tumbuhan yaitu :

o Ganggang

o Lumut

o Tumbuhan Paku

o Tumbuhan Biji

Ø Cirri-ciri tumbuhan :

o Eukariotik

o Dinding sel mempunyai selulosa

o Mempunyai klorofil

o Tidak mempunyai alat gerak aktif

Ø Berdasarkan ada tidak pembuluh angkut . Kigndom plantae dikelompokkan menjadi 2 bagian yaitu :

o Tumbuhan berpembuluh

o Tumbuhan tidak berpembuluh

Ø Tumbuhan tidak berpembuluh

o Tumbuhan tidak berpembuluh tidak mempunyai pembuluh angkut xylem dan floem , serta belum mempunyai akar, batang dan daun sejati

o Organism yang termasuk kelompok ini adalah berbagai jenis lumut dan ganggang (alga)

a. Ganggang (alga)

Ganggang dibedakan menjadi 4 yaitu :

1) Alga hijau (Chlorophyceae)

Contohnya :

ü Spirogyra, Chlorella, Chlorococcum

- untuk makanan ikan herbivore

2) Alga merah (Rhodophyceae)

ü Euchema spinosum

- untuk bahan membuat agar -agar

3) Alga pirang (Phaeophyceae)

ü Mengandung asam alginat

ü Sargassum dan turninaria

- Untuk industry tekstil

- Untuk bahan obat-obatan

4) Alga kersik (Chrysophyceae)

ü Diatomae

- untuk bahan isolasi

- Bahan isolator

- Untuk alat gosok logam

b. Lumut (bryophyta)

o Tumbuhan lumut mengalami pergiliran keturunan ( metagenesis ) dalam per- kembangbiakannya

o Perkembangbiakan lumut secara vegetative dilakukan dengan membentuk spora yang dihasilkan oleh sporangium

o Perkembangbiakan generativenya dilakukan melalui peleburan gamet jantan (spermatozoid) yang dihasilkan oleh anteridium dan gamet betina (sel telur) yang dihasilkan oleh arkegonium.

o Tumbuhan lumut dibagi menjadi 2 kelompok :

§ Lumut hati (hepaticeae)

- Berbentuk lembaran dengan daun berwarna hijau

- Tepinya terbelah belah

- Hidup di tempat basah pada pohon , tanah, batu cadas

- Contoh : Marchantia

§ Lumut daun (musci)

- Mempunyai batang dan daun semu yang berdiri tegak

- Diujung batang terdapat alat perkembangbiakan , yaitu anteridium dan arkegonium

- Contoh: Polythricum commune

Peran tumbuhan lumut dalam ekosistem

Ø Tumbuhan lumut memiliki peran dalam ekosistem sebagai penyedia oksigen, penyimpan air (karena sifat selnya yang menyerupai spons), dan sebagai penyerap polutan.

Ø Tumbuhan ini juga dikenal sebagai tumbuhan perintis, mampu hidup di lingkungan yang kurang disukai tumbuhan pada umumnya.

Manfaat tumbuhan lumut

Ø Beberapa tumbuhan lumut dimanfaatkan sebagai ornamen tata ruang. Beberapa spesies Sphagnum dapat digunakan sebagai obat kulit dan mata.

Ø Tumbuhan lumut yang tumbuh di lantai hutan hujan membantu menahan erosi, mengurangi bahaya banjir, dan mampu menyerap air pada musim kemarau.

Selasa, 18 Januari 2011

SOAL MONERA

Latihan soal !
1. Ilmu yang mempelajari pengelompokan makhluk hidup disebut ….
2. Whitaker mengelompokkan 5 Kingdom yaitu …
3. Virus HIV menyerang penyakit …
4. Bakteri yang hidup di usus besar pada manusia adalah …
5. Virus berasal dari bahasa latin yang berarti …
6. Rhizopoda bergerak dengan ….
7. Contoh hewan rhizopoda…
8. Mycobacterium tuberculosis penyebab penyakit………
9. Flagellata bergerak dengan ….
10. Contoh hewan flagellata…
11. Salmonella typhosa penyebab penyakit………
12. Ciliata bergerak dengan ….
13. Clostridium tetani penyebab penyakit………
14. Contoh hewan ciliata…
15. Bakteri termasuk kingdom Monera , di bawah ini bakteri yang menguntungkan untuk menyuburkan tanah .…
16. Bakteri yang hidup di tempat sampah, bangkai atau kotoran dinamakan bakteri ….
17. Tumbuhan yang mempunyai ciri-ciri tidak berklorofil, tersusun hifa, berkembangbiak dengan spora ,adalah …
18. Ditemukan organisme dengan ciri-ciri berikut :
1. Berklorofil 3. Punya pigmen
2. Berkoloni 4. Bersel satu
Ciri – ciri organisme di atas termasuk …
19. Rhizopus oryzae digunakan untuk pembuatan …….
20. Penicillium notatum ---- menghasilkan bahan …….
21. Alga yang digunakan untuk bahan makanan (bahan agar-agar) adalah …
22. Hewan rhizopoda yang berkembangbiak dengan kaki semu adalah …
23. Saccaromyces digunakan untuk pembuatan …….
24. Bakteri yang menyebabkan penyakit TBC adalah .
25. Manfaat ganggang biru yang digunakan sebagai bahan pupuk adalah ….
26. Jamur yang digunakan sebagai bahan makanan adalah …
27. Auricular volvaceae (jamur kuping) untuk …….
28. Jamur berkembangbiak dengan …
29. Pada tempe terdapat benang-benang halus yang disebut dengan ….
30. Plasmodium adalah hewan yang berkembangbiak dengan …
31. Volvariella volvaceae (jamur merang) untuk …….
32. Monera berasal dari kata moneres yang berarti ….
33. Tubuh virus terdiri dari asam inti atau ….
34. Penyakit Influenza disebabkan oleh ….
35. Contoh penyakit yang disebabkan oleh virus di leher (bawah telinga membengkak ) adalah …..
36. Protista adalah organisme eukariotik artinya memiliki ….
37. Bakteri berkembangbiak dengan cara …
38. Contoh hewan yang bergak menggunakan bulu cambuk/flagel adalah …
39. Amuba bergerak dengan ….
40. Bakteri Rhizobium radicicola hidup pada akar …
41. Fitoplankton yang hidup air sebenarnya adalah tumbuhan jenis …
42. Clamydomonas berkembangbiak dengan …..
43. Contoh penyakit yang disebabkan oleh virus adalah ….
44. Shigella disentriae penyebab penyakit………
45. Cabang-cabang hifa disebut ….

VIRUS DAN MONERA

KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP
KLASIFIKASI adalah pengelompokan makhluk hidup .
Ilmu yang mempelajari tentang pengelompokan makhluk hidup dinamakan taksonomi.
Klasifikasi makhluk hidup dikelompokkan menjadi 5 Kingdom yaitu :
a. Monera c. Animalia
b. Protista d. Plantae
c. Fungi
MONERA
Ciri-ciri monera :
  • Berasal dari kata moneres yang berarti tunggal ---- bersel satu
  • bersifat prokariotik -- tidak mempunyai membran inti
  • berkembangbiak membelah diri
Ø hidup di tempat lembab
A. BACTERI
Bacteri berasal dari bahasa latin bacterion yang berarti tongkat atau batang.
Bacteri merupakan organisme bersel satu, berukuran kecil dan dapat dilihat dengan mikroskop pembesaran kuat.
Bacteri dapat hidup di berbagai lingkungan, seperti tanah, air, udara dan juga dapat hidup pada tubuh hewan atau tumbuhan bahkan pada daerah dengan temperatur 600/ lebih. Bacteri berperan penting dalam penguraian bahan organik dan melakukan pendauran ulang makanan, juga bermanfaat di berbagai industri makanan.
Ciri dan sifat bacteri :
1. Bentuk sel bacteri yaitu :
- Bacillus (batang)
- Coccus (bulat)
- Spirillium (spiral)
2. Ukuran sel bacteri
- sangat kecil dan hanya dapat dilihat dengan mikroskup.
Contoh bakteri menguntungkan :
a. Clostridium pasteurianum ---- untuk menyuburkan tanah
a. Azotobacter chroococcum ---- untuk menyuburkan tanah
b. Rhizobium radicicola ---- terdapat pada bintil kacang tanah dan menyuburkan tanah
4. Bakteri yang merugikan :
a. Salmonella typhosa ---- penyebab tipus
b. Clostridium tetani ---- penyebab tetanus
c. Mycobacterium tuberculosis ---- penyebab TBC
d. Shigella disentriae ---- penyebab disentri
B. GANGGANG BIRU (Cyanophyta)
Ciri-ciri ganggang biru :
  • Merupakan ganggang bersel satu,
  • berbentuk koloni atau benang multisel.
  • mempunyai klorofil ganggang biru mempunyai fikosianin (biru) dan fikoeritrin (merah) dengan warna biru yang dominan.
  • dapat kita temukan di laut, kolam, air tenang/ megalir.
  • menempel pada batu-batuan, tanah, kayu, bahkan di sumber air panas.
Cara reproduksi dilakukan dengan :
- membelah diri, dan fragmentasi (pemutusan)
Manfaat ganggang biru dalam kehidupan :
- Daun Azolla pinnata dapat dibuat kompos.
- Anabaena azollae ---- bahan pembuatan pupuk ,
- Spirullina merupakan ganggang biru yang mengandung protein dengan kadar tinggi.
C. PROTISTA
Ciri-ciri protista :
- Eukariotik = memiliki membrane inti
- Bersel tunggal/bersel banyak
- Membelah dirihidup di air
- Bersifat parasit
- Contohnya protozoa
Berdasarkan alat geraknya dibedakan menjadi 4 :
a. Rhizopoda = berkaki semu
Contoh : amoeba, escherechia coli
b. Flagellata = berbulu cambuk
Contoh : euglena, clamydomonas
c. Ciliata = berambut getar
Contoh : paramecium,
d. Sporozoa = berspora
Contohnya : plasmodium
D. FUNGI
Cirri-ciri :
- Terdiri dari satu sel atau bersel banyak
- Tersusun benang-benang halus (hifa)
- Bersifat sapropit dan parasit
- Berkembangbiak dengan spora
- Cabang hifa disebut miselium
Jamur uang menguntungkan :
Ø Rhizopus oryzae ---- untuk pembuatan tempe
Ø Saccaromyces ---- untuk pembuatan tape
Ø Volvariella volvaceae (jamur merang) --- bahan makanan
Ø Auricular volvaceae (jamur kuping) ---- bahan makanan
Ø Penicillium notatum ---- menghasilkan pinisilin
Jamur yang merugikan :
Ø Tinea versicolor ---- penyebab penyakit panu
Ø Aspergillus femugtus ---- penyebab penyakit saluran pernapasan
Ø Phytophthora infestan ---- penyakit pada tanaman kentang
Virus berasal dar bahasa Yunani yang berarti racun. Tubuh virus terdiri atas asam inti (DNA atau RNA). Virus bisa sebagai makhluk hidup juga bisa sebagai makhluk tak hidup. Virus mudah menular melalui udara. Virus hidupnya sebagai parasit, sehingga merugikan makhluk hidup. Virus dapat menyebabkan penyakit.
Contoh penyakit yang disebabkan oleh virus : influenza gondong, hepatitis, AIDS, cacar, flu burung,

BIOLOGI IS THE BEST

Mastekad

BIOLOGI IS FUN

BIOTEKAD